Adab Ketika Masuk dan Keluar Rumah

Mitrapost.com Mengucapkan salam adalah cara umat Islam untuk memperkuat ukhuwah kepada sesamanya. Salam juga merupakan doa bagi mereka yang mengucapkan dan yang menjawab. Oleh sebab itu, mengucapkan salam hukumnya sunnah, dan wajib menjawab bagi yang mendengarnya.

Saat masuk atau keluar rumah pun kita diajarkan untuk mengucapkan salam. Berikut adab serta doa  yang telah dicontohkan Rasulullah SAW baik ketika masuk atau pun keluar rumah.

Adab masuk rumah sebagaimana dilansir dari Saintif

  • Mengetuk pintu
  • Mengucapkan salam
  • Membaca doa masuk rumah
  • Masuk rumah dengan kaki kanan terlebih dulu

Baca juga: Adab Saat Mendengar Orang Bersin dalam Islam

Doa masuk rumah

 

اللَّهُمَّ إِنِّى أَسْأَلُكَ خَيْرَ الْمَوْلِجِ وَخَيْرَ الْمَخْرَجِ باسْمِ اللَّهِ وَلجْنا، وباسْمِ اللَّهِ خَرَجْنا، وَعَلى اللَّهِ رَبِّنا تَوَكَّلْنا

Baca Juga :   Rasul Mengajarkan Umatnya Membaca Doa Ini Sebelum Memulai Aktivitas Pagi

 

Allâhumma innî as’aluka khairal mauliji wa khairal makhraji bismillâhi walajnâ wa bismillâhi kharajnâ wa ‘ala-Llâhi rabbinâ tawakkalnâ.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati