Pjs Bupati Rembang Kembali Tinjau Simulasi Pembelajaran Tatap Muka di SMP N 1 Sumber

Rembang, Mitrapost.com – Usai meninjau pelaksanaan pembelajaran tatap muka di SMP Negeri 1 Pamotan, Senin (5/10/2020) kemarin, Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Rembang, Imam Maskur kembali memantau simulasi pembelajaran tatap muka di SMP Negeri 1 Sumber, Selasa (6/10/2020).

Pada kesempatan itu, Imam Maskur didampingi Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dindikpora), Mardi, Kepala Dinas Kesehatan, Ali Syofi’i, meninjau pembelajaran di dua ruang kelas.

Baca juga: Lebih Mudah Urus Administrasi, BPJS Kesehatan Sosialisasikan  e-Dabu Mobile

Menurut Imam Maskur, pembelajaran tatap muka di Sekolah yang berada di perbatasan Kabupaten Rembang, Pati dan Blora itu cukup baik.

“Alhamdulillah Kami melihat simulasi ini, ketika siswa masuk sekolah sampai dengan kepulangannya sudah terpenuhi persyaratan protokol kesehatan. Mudah-mudahan ini, bisa bertahan dengan simulasi ini sampai nanti kelas 8 dan kelas 9 juga masuk,” ujarnya, Selasa (6/10/2020).

Baca Juga :   Video : Pjs Bupati Rembang Bakal Hentikan KBM Tatap Muka Jika Muncul Kasus Covid-19

Baca juga: Pjs Bupati Rembang: Saya Khawatir Hilir Mudik Siswa Riskan Tertular Covid-19

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati