Video : Komitmen Kembangkan Wisata Religi, Cawabup Bayu Napak Tilas Sejarah Budaya di Lasem

Rembang, Mitrapost.com – Dengan berpakaian serba hitam dan menaiki sepeda motor, rombongan Cawabup Rembang, Bayu Andriyanto meyusuri jalan desa di Lasem Rembang. Cawabup bersama para pelaku budaya Lasem ini, rencananya akan melakukan napak tilas budaya sejarah Lasem yang terkenal dari zaman dahulu.

Lihat juga : Video : Millenial Rembang Bersatu, Siap Menangkan Pasangan Harno-Bayu

Selain berziarah, bayu berharap dengan mengunjungi situs-situs bersejarah ini kedepannya pemerintah terpilih lebih memperhatikan situs dan budaya Lasem yang telah melegenda ini. Makam pertama yang dikunjungi yakni Makam Pangeran Wiro Negoro dan Wiro Brojo yang pernah menjabat sebagai Adipati Binangun Lasem, yang kemudian dilanjutkan ke makam Sunan Bonang.

Baca Juga :   Video : 21 Nakes dari 3 Puskesmas di Kabupaten Pati Positif Covid-19

Lihat juga : Video : Dukungan Kiai Terus Mengalir, Pasangan Harno-Bayu kini Didukung Barisan Kiai Kampung

 

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati