Video : BST Resmi Diperpanjang, Apa Kabar BPNT?

Pati, Mitrapost.com – Kepala Bidang (Kabid) Pemberdayaan Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Pati, Tri Haryumi mengungkapkan belum ada konfirmasi resmi terkait diperpanjangnya Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di tahun 2021.

Lihat juga : Video : Pjs Bupati Rembang Berharap Guru Honorer Mendapat Jaminan BPJS

“Tinggal 1 kali lagi alokasinya di Desember 2020. Nak dari provinsi belum tahu (apakah diperpanjang), belum ada info,” katanya kepada Mitrapost.com, saat ditemui di kantornya kemarin.

Lihat juga : Video : MTs Tarbiyatul Banin Pati Borong Gelar Juara di Kancah Nasional

Program Sembako atau Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), masuk sebagai salah satu program dari Jaring Pengaman Sosial (JPS) dari pemerintah. Dalam program ini pemerintah memberikan bantuan berupa sembako kepada keluarga penerima manfaat (KPM) yang suplainya diambil dari beberapa BUMDes di daerah dan di disalurkan melalui kantor pos.

Baca Juga :   Video : Operasi Yustisi Polres Pati Jaring 34 Orang Pelanggar Protokol Kesehatan

Selengkapnya baca di sini

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati