Tiga Cara Mudah Hilangkan Bintitan di Mata

Mitrapost.com Pernah merasakan ada benjolan di kelopak mata? Kondisi itu oleh ahli kesehatan disebut bintitan yang jika dilihat sekilas mirip dengan jerawat. Bintitan atau hordeolum biasanya disebabkan oleh infeksi bakteri, ia bisa muncul baik di bagian luar maupun di bagian dalam kelopak mata.

Meskipun tidak menyebabkan gangguan penglihatan namun gejala seperti mata yang memerah, mata berair, dan kelopak mata yang bengkak serta sedikit nyeri cukup mengganggu.

Munculnya bintitan seperti disebutkan dalam laman Alo Dokter dikarenakan kebiasaan menyentuh mata dengan tangan kotor, tidak membersihkan bekas kosmetik, dan pemakaian lensa kontak yang tidak steril bisa memicu mata mengalami bintitan

Bintitan pada umumnya bisa sembuh tanpa pengobatan khusus, namun cukup berisiko jika terjadi komplikasi.

Baca Juga :   Hindari Pantangan Berikut Ini Untuk Menjaga Kesehatan Prostat

Baca juga: Hindari Kondisi Digital Fatigue dengan Detoks Digital

Sebisa mungkin jangan sampai memencet bintitan, sebab seperti halnya jerawat justru akan menimbulkan permasalah lain.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati