Karya Limbah Rumah Tangga Seniman Rupa Pati Dilirik Presiden Hingga Pasar Internasional

Pati, Mitrapost.com – Siapa sangka di tangan wanita asal kabupaten Pati ini, limbah sampah rumah tangga seperti botol plastik, hingga biji makanan burung bisa menjadi karya seni yang bernilai belasan juta rupiah.

Ialah Ratna Septi Anggraheni, seniman rupa dan pegiat craft dari Dukuh Bibis Desa/Kecamatan Margorejo Kabupaten Pati, pemilik gallery Nagallery Art.

Bagi wanita 53 tahun ini, tidak ada benda yang tidak bisa dirubah menjadi produk seni. Selain berkesenian, mendapatkan uang melalui karyanya, ia juga mempunyai misi mengedukasi masyarakat akan pentingnya mengolah limbah rumah tangga untuk mengurangi pencemaran lingkungan.

“Kita fokus mengolah limbah semua yang dipakai menggunakan limbah. Kita ingin membuat percontohan bahwa sebuah istrustri bisa tanpa limbah khususnya limbah rumah tangga,” ujar Ratna saat ditemui di sebuah pameran kesenian di Gedung juang 45, Senin (3/10/2022).

Baca Juga :   10 Kuliner Khas Pati yang Wajib Dinikmati

Ratna menceritakan, awalnya ia adalah guru tari di kota Jakarta, berlatar belakang pendidikan seni rupa, di tahun 2009, ia berkeinginan untuk mencari uang dengan ilmu seni rupa yang ia kuasai.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati