Amalkan Bacaan Istigfar Berikut Selama Bulan Ramadan

Astaghfiru llâhal ‘adhim

Artinya: “Saya memohon ampunan kepada Allah Yang Maha Agung.”

Bacaan Istighfar Nabi Muhammad SAW

Nabi Muhammad SAW membaca istigfar sebanyak 100 kali setiap hari, berdasarkan hadits dari Ibnu Umar ra.

رَبِّ اغْفِرْ لِي وَتُبْ عَلَيَّ، إِنَّكَ أَنْتَ التَّوَّابُ الرَّحِيمُ

Rabbighfirli watub ‘alayya, innaka antat tawwaabur rahiim.

Artinya: “Ya Allah Tuhanku, ampunilah aku dan berikanlah tobat atasku, sungguh Engkau Maha Penerima taubat lagi Maha Pengasih.”

Bacaan Istigfar di Al-Imran ayat 16 dan 147

ٱلَّذِينَ يَقُولُونَ رَبَّنَآ إِنَّنَآ ءَامَنَّا فَٱغْفِرْ لَنَا ذُنُوبَنَا وَقِنَا عَذَابَ ٱلنَّارِ

Allażīna yaqụlụna rabbanā innanā āmannā fagfir lanā żunụbanā wa qinā ‘ażāban-nār

Artinya: (Yaitu) orang-orang yang berdoa: Ya Tuhan kami, sesungguhnya kami telah beriman, maka ampunilah segala dosa kami dan peliharalah kami dari siksa neraka,”

Baca Juga :   Bagaimana Cara Menghadapi Orang Toxic Menurut Islam?

وَمَا كَانَ قَوْلَهُمْ إِلَّآ أَن قَالُوا۟ رَبَّنَا ٱغْفِرْ لَنَا ذُنُوبَنَا وَإِسْرَافَنَا فِىٓ أَمْرِنَا وَثَبِّتْ أَقْدَامَنَا وَٱنصُرْنَا عَلَى ٱلْقَوْمِ ٱلْكَٰفِرِينَ

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati