Dewan Pati Imbau Petani Tanam Lebih Banyak Jenis Sayuran dan Buah

Pati, Mitrapost.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati sarankan petani untuk melakukan inovasi terkait jenis tanaman yang ingin ditanam. Inovasi di bidang pertanian ini didorong untuk meningkatkan perekonomian para petani Pati.

Hal ini disampaikan oleh Anggota DPRD Pati fraksi PDIP, Suwarno yang untuk menanam lebih banyak jenis sayuran dan buah-buahan. Dengan demikian, hasil panen petani tidak hanya bergantung pada komoditas padi saja, melainkan hasil pangan lainnya.

“Kalau yang bisa ditanami selain padi, saya anjurkan menanam tanaman pangan sayuran atau buah-buahan,” ungkap Suwarno. Stok dan produksi padi di Ka

Lebih lanjut, ia menjelaskan bahnya sebagian masyarakat Pati masih menggeluti bidang pertanian. Namun, penghasilan di sektor pertanian sendiri dinilai tidak jelas, bahkan cenderung rendah. Petani juga akan merasa kesulitan saat gagal panen karena bencana alam atau serangan hama.

Baca Juga :   Ada 5 Ribu Warga Tak Ber-NIK, Dewan Pati Dorong Disdukcapil Segara Urus

“Karena tanaman pangan sulit meningkatkan ekonomi. Karena naik sedikit saja akan demo orang-orang. Sekarang kan ada gabah, naik tapi kalau banyak stok akan turun. Setiap tahun polanya begitu,” ujarnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati