Pasien Covid-19 Paksa Pulang, Perparah Kasus di Pati

“Kemarin itu kita sudah berita tahu untuk di rumah saja. Betul, orang itu di rumah saja, (tetapi) yang keluarganya itu loh. Karena pada saat di rumah sakit itu ndak bisa menengok, begitu dia (pasien Covid-19) pulang, langsung pada menengok. La, dia menolak kan ndak bisa,” bebernya.

Beberapa pasien itu, kata Edy, sudah dikembalikan ke rumah sakit dan ada yang masih menjalani karantina mandiri di rumah dengan perketatan protokol kesehatan.

Dengan adanya kasus ini, membuat pihaknya berencana membuat aturan bagi para pasien positif Covid-19 untuk tidak diperkenankan pulang sebelum sembuh.

“Kalau pulang, dia (pasien) itu berpotensi menularkan anggota keluarga yang lain. Sehingga Pak Bupati ini sedang memproses (aturan) untuk melarang orang-orang yang konfirmasinya itu Covid-19 agar tidak pulang,” tandasnya. (*)

Baca Juga :   Ganjar Pastikan Asrama Donohudan  Siap Jadi Tempat Isolasi Terpusat

Baca juga : 

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook, instagram, dan twitter

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati