Selamat Datang di Laman Berita Pati hari ini, Sebuah laman yang akan menyampaikan Info terbaru seputar Pati dan sekitarnya. Info Pati terupdate dan terpercaya.
Berita Pati hari ini
Disdikbud Pati Dapat Kucuran Dana Rp10 Miliar Guna Pembangunan SD
Pati, Mitrapost.com - Pemerintah Pusat mengucurkan dana sebesar Rp10 miliar kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Pati untuk renovasi...
Jelang Porprov 2023, Pemkab Pati Gelar Rapat Koordinasi
Pati, Mitrapost.com - Dalam rangka menyukseskan pelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah 2023 mendatang, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati menggelar...
Sejumlah Pendaftar PPDB di Pati Diduga Sertakan Piagam Penghargaan Palsu
Pati, Mitrapost.com - Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA di wilayah Kabupaten Pati saat ini tengah menjadi sorotan masyarakat. Terdapat...
Belum Lama Diperbaiki, Jalan Alternatif di Pati Rusak Lagi
Pati, Mitrapost.com - Sejumlah warga mengeluhkan rusaknya aspal Jalan kecamatan Jakenan-Jaken yang merupakan jalur alternatif Pati-Rembang. Padahal, diketahui peremajaan jalan...
Harga Kopi Indonesia Meroket, Ini Alasannya
Pati, Mitrapost.com - Gagal panen kopi yang dialami negara Brazil memberikan dampak yang signifikan bagi harga kopi di Indonesia. Kelangkaan...
Imbas Curah Hujan Tinggi, Produksi Kopi di Pati Menurun hingga 40 Persen
Pati, Mitrapost.com - Imbas curah hujan tinggi hingga bulan Juni, membuat hasil panen kopi di Kabupaten Pati tahun ini mengalami...
Diduga Ada Penyimpangan Pengelolaan BUMDesma, 22 Kades di Pati Penuhi Panggilan Kejaksaan
Pati, Mitrapost.com - Sehubungan dengan penyelidikan dugaan penyimpangan pengelolaan dana penyertaan modal Badan Usaha Milik Desa Bersama (BUMDesma) Mandiri Sejahtera...
Wabah PMK Dimanfaatkan Oknum Pedagang Sapi Peroleh Harga Murah dari Peternak
Pati, Mitrapost.com - Semakin maraknya kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di wilayah Kabupaten Pati, ternyata dimanfaatkan sebagian oknum untuk...
Kader PDIP Pati Harapkan Pj Bupati Berasal dari Luar Daerah
Pati, Mitrapost.com - Politisi Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (DPC PDIP) Kabupaten Pati, Teguh Bandang Waluyo harapkan pengisian...
Jasa Raharja Tegaskan Tak Buka Lowongan Kerja Mandiri
Pati, Mitrapost.com - PT Jasa Raharja Persero cabang Pati menyatakan bahwa tidak membuka lowongan pekerjaan mandiri non seleksi BUMN. Imbauan...
Jasa Raharja Berikan Santunan Kecelakaan Sebanyak Rp5,8 miliar Sepanjang Semester Pertama
Pati, Mitrapost.com - Sepanjang semester satu tahun 2022, PT Jasa Raharja Persero cabang Pati telah menyalurkan santunan kepada korban kecelakaan...
TPPS Gelar Agenda Rembug Stunting Tingkat Kabupaten Pati
Pati, Mitrapost.com - Dalam agenda percepatan penurunan stunting di Kabupaten Pati, Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) menggelar agenda rembug stunting...
O2SN tingkat kabupaten Rembang Bakal Menuju Provinsi
Rembang, Mitrapost.com - Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) Tingkat Kabupaten Rembang Tahun 2022 sudah diselenggarakan...
Dishub Tindak Pungutan Parkir Liar di Taman Hutan Kota Kalidoro Pati
Pati, Mitrapost.com - Aduan dari masyarakat terkait penarikan retribusi parkir di Taman Kota Kalidoro, dirasa tidak sesuai Peraturan Daerah (Perda)....
Penuhi Kuota Barista, Pati Gelar Pelatihan 200 Jam Pengolahan Kopi Hulu Sampai Hilir
Pati, Mitrapost.com - Pelaksana Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Pati menggelar program pendidikan kecakapan wirausaha...
Terapkan Core Values, ASN Pati Diharapkan Junjung Asas Bangga Melayani Bangsa
Pati, Mitrapost.com - Dalam agenda Rapat Koordinasi dan Evaluasi Implementasi Core Values Aparatur Sipil Negara (ASN) berakhlak yang digelar pada...
Ribuan Pengendara Tidak Gunakan Helm Mendominasi Pelanggaran Ops Patuh Candi 2022 di Pati
Pati, Mitrapost.com - Setidaknya terdapat sebanyak 2673 Kasus pengendara motor yang tidak menggunakan helm di kawasan Kabupaten Pati yang terjaring...
Alokasi Vaksin PMK Kurang, Bupati Pati Janjikan Beli Mandiri
Pati, Mitrapost.com - Bupati Pati, Haryanto tinjau penyuntikan vaksin penyakit mulut kuku (PMK) Pada ternak di Kecamatan Pucakwangi dan Jakenan...
Musim Kemarau Tak Kunjung Datang, Begini Penjelasan BPBD Pati
Pati, Mitrapost.com – Pada bulan Juni ini harusnya musim kemarau sudah dimulai, namun hingga akhir pekan Bulan Juni, belum ada...
Sambut Porprov 2023, GOR Pesantenan Pati Diperbaiki
Pati, Mitrapost.com - Dalam rangka menyukseskan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) tahun 2023 mendatang, Pemerintah Kabupaten Pati memperbaiki sejumlah fasilitas olahraga....