Dapat Jatah 421.000 Vaksin, Ganjar: Prioritas Untuk Nakes

Baca juga: Dinkes Pati Konfirmasi Vaksin Covid-19 di Tahun 2021, Begini Bocorannya

Ganjar mengatakan, dari hasil survei sejumlah lembaga tentang ketaatan menjaga protokol kesehatan, tingkat kedisiplinan masyarakat Indonesia melakukan 3 M terus menurun. Hal itu sangat berbahaya sehingga dirinya meminta agar diketatkan.

“Ini bahaya buat kita. Maka saya mengimbau untuk diketatkan lagi. Hotel-hotel, tempat pariwisata, sekolah diketatkan. Jam malam diperketat lagi, pembatasan pada masyarakat juga harus ditingkatkan untuk menjaga itu. Saya minta kesadaran masyarakat agar tetap disiplin menjaga protokol kesehatan dan berkontribusi pada penanganan pandemi,” tutupnya.

Kepala Dinas Kesehatan Jateng, Yulianto Prabowo membenarkan adanya penurunan masyarakat dalam mematuhi protokol kesehatan. Hal itu dimungkinkan karena masyarakat sudah bosan dengan kondisi-kondisi ini.

Baca Juga :   Ganjar Lantik Tavip Supriyanto Sebagai Pjs Wali Kota Semarang

“Itu terjadi di semua tempat, tak hanya di Jateng bahkan seluruh Indonesia dan di dunia,” jelasnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati