La Nina Diprediksi Sampai Maret, Ini Daerah Rawan Banjir di Pati

Martinus pun mencoba memetakan daerah-daerah mana yang rawan terjadi bencana alam banjir di awal tahun ini.

Diantaranya, daerah yang dilewati Sungai Silugonggo dan beberapa daerah yang pada tahun lalu terjadi bencana alam banjir.

Baca juga: BPBD Pati Siap Bantu Logistik hingga Buat Dapur Umum untuk Korban Banjir

“Daerah yang rawan banjir sepertu di Slungkep, Kasian. Terus, alur Sungai Silugonggo mulai Gabus di Tanjang, Kayen di Talun, di Pasuruhan,” ujar Martinus.

“Untuk Pati Utara, Dukuhseti, Ngagel. Tunjungrejo di Kecamatan Margorejo. Pati Kota di Sinoman,” lanjut Martinus.

Ia pun berharap masyarakat di daerah tersebut untuk berhati-hati dan waspada apabila hujan dengan curah tinggi. (*)

Baca Juga :   Foto : Jumlah Desa Mandiri di Kabupaten Pati

Baca juga: 

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook, twitter dan instagram

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati