Usai Disetujui DPR, Komjen Listyo Sigit Siapkan Rencana Aksi

Baca juga: Mulai Menjamur, 143 Toko Modern di Pati hingga 2020

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menyetujui pengangkatan Komjen Listyo Sigit Prabowo sebagai Kapolri melalui rapat paripurna yang dipimpin langsung oleh Ketua DPR RI Puan Maharani bersama dengan unsur pimpinan lainya, Rachmat Gobel, Sufmi Dasco, Aziz Syamsyddin dan Muhaimin Iskandar di ruang rapat Parpurna, Kompleks Parlemen.

Sebelum pengesahan, diawali dari laporan Komisi III terkait hasil fit and proper test Listyo Sigit yang dibacakan Wakil Ketua Komisi III, Ahmad Sahroni.

Baca juga: Video : Sah, KPU Tetapkan Hendi – Ita Kembali Pimpin Kota Semarang

Setelah itu Sahroni pun membacakan pemberhentian dengan hormat Jenderal Idham Azis sebagai Kapolri dan persetujuan pengangkatan Komjen Listyo sebagai Kapolri.

Baca Juga :   Komnas Perempuan Diusir DPR Saat Agenda Raker

Ketua DPR Puan Maharani pun menanyakan kepada anggota dewan yang hadir apakah Listyo Sigit dapat disetujui hasil Fit and Proper-nya. Kemudian ditetapkan sebagai pengganti Idham Azis.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati