Jemput Bola, Polres Pati Tes Rapid Antigen Perantau Sampai Desa-Desa
Jemput Bola, Polres Pati Tes Rapid Antigen Perantau Sampai Desa-Desa
Jajaran Polres Pati secara proaktif melakukan pendataan pada perantau yang terlanjur mudik ke Pati. Hal ini dalam rangka mencegah persebaran Coronavirus Disease atau Covid-19 -19 jelang Hari Raya Idul Fitri 1442 H.
Tak hanya itu, pihaknya juga melakukan tes cepat (rapid test) antigen pada pemudik yang belum melakukan tes secara mandiri. Bahkan pihaknya melakukan jemput bola ke desa-desa untuk melakukan rapid test antigen kepada para perantau yang sudah sampai desa.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"