5 Tempat Horor di Kota Yogyakarta

Mitrapost.com – Yogyakarta terkenal dengan ragam destinasi yang menarik dan juga apik. Kota ini pun sering dikunjungi oleh para wisatawan lokal maupun mancanegara.

Dibalik keindahan alam yang disuguhkan, Yogyakarta juga menyimpan beragam tempat horror yang mampu membuat bulu kuduk berdiri.

Tempat horror pertama yang ada di kota ini adalah Rumah Pocong Sumi yang berlokasi di Kemantren Kotagede, Yogyakarta.

Konon katanya, rumah ini telah berdiri sejak tahun 1860, sehingga termasuk sebagai salah satu bangunan tua yang telah berusia lebih dari satu abad.

Tempat horror ini juga dipercaya menyimpan tragedi yang telah menimpa seorang perempuan bernama Sumini pada tahun 1935.

Sehingga rumah dengan arsitektur indische ini dibiarkan kosong hingga lama. Hal tersebut pun mendatangkan berbagai makhluk gaib untuk tinggal. Termasuk salah satunya “pocong Sumi”, yang seringkali muncul di teras rumah setiap pukul 22.00 WIB.

Baca Juga :   Percepat Vaksin, Mobil Layanan Vaksinasi Covid-19 Mulai Beroperasi

Tempat horror selanjutnya adalah Pesanggrahan Sarjanawiyata Tamansiswa. Bangunan yang terletak di sekitar objek wisata gunung Merapi ini, jika dilihat dari luar nampak terbengkalai.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati