Pati, Mitrapost.com – Klub kebanggan warga Pati, Persipa Pati mematok target naik kasta Liga 2. Saat ini Persipa Pati masih masuk kompetisi Liga 3 zona Jawa Tengah yang akan digelar dalam waktu dekat. Klub yang berjuluk Laskar Saridin Kebo Landoh yakin target ini tercapai. Ketua Persipa Pati Kardi ingin memberikan kebanggan warga Bumi Mina Tani. Bahwa klub asli Pati mampu bersaing dalam merebutkan tiket Liga 2.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"