Pemprov DKI Larang Warga Nyalakan Kembang Api Saat Perayaan Tahun Baru

Ia juga meminta masyarakat untuk tetap menerapkan protokol Kesehatan Ketika beraktivitas, terutama saat berada di keramaian. Imbauan ini diserukan lantaran terjadi peningkatan keterisian di Wisma Atlet.

“Semuanya warga Jakarta untuk bisa mendukung program yang baik yang tidak menimbulkan kerumunan yang mendorong peningkatan virus, semua harus membantu kita untuk kepentingan kenyamanan, kesehatan, keselamatan seluruh warga,” tukasnya. (*)

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati
Baca Juga :   Tiga Film Indonesia Paling Dicari hingga Tayang Lagi di Akhir Tahun 2020