Niat dan Tata Cara Salat Idul Adha

Sedangkan untuk tata cara menunaikan salat Idul Adha adalah diawali dengan membaca niat, lalu bertakniratul ihram. Setelah itu membaca doa iftitah, dilanjutkan dengan takbir sebanyak 7 kali di rekaat pertama di sela-sela takbir.

Kemudian dilanjutkan membaca surat Al Fatihah, surat pendek, dan surat Al-A’la. Lalu dilanjutkan dengan gerakan salat seperti biasa.

Pada rekaat kedua, membaca takbir sebanyak 5 kali dan membaca tasbih disela-sela takbir. Kembali membaca surah Al-Fatihah, surah pendek dan dianjurkan membaca surah Al- Ghasiyyah. Dan lanjutkan gerakan salat seperti biasa.

Jangan langsung pergi, usai melaksanakan salat, umat Islam diwajibkan untuk mendengarkan khutbah. (*)