Para Pelaku Wisata Didorong Membuat Paket Destinasi Lokal

Kegiatan tersebut diharapkan dapat menambah wawasan, dan meningkatkan motivasi serta keterampilan para peserta.

Pariwisata, katanya, adalah salah satu mesin penggerak ekonomi masyarakat apalagi setelah dihantam pandemi Covid-19.

“Saya sungguh optimis, pariwisata kita dapat bangkit kembali di era new normal, juga mengambil bagian dalam era ekonomi informasi. Asalkan mau berfikir kreatif dan jeli menangkap peluang,” ungkap Aziz. (*)

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati
Baca Juga :   HUT Korpri ke-49, Jateng Bangunkan 237 Rumah Layak Untuk ASN