Video : Petugas Sensus Lapangan di Pati Sempat Ditolak Warga

 

Pati, Mitrapost.com – Sensus penduduk kunjungan atau offline 2020 di Pati telah berlangsung sejak awal bulan September lalu, dengan melibatkan 1.045 petugas dan 81 koordinator.

Meski pelaksanaan sensus dipadatkan pada 15 hari pertama, Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Pati Anang Sarwoto mengatakan saat ini sensus masih berlangsung dan direncanakan baru akan berakhir pada 30 September mendatang.

“Lapangan belum selesai, kemarin memang kami oyak untuk 15 hari pertama. Nanti setelah tanggal 30 kami lakukan pengolahan. Semua yang di Pati kami data,” kata Anang, Selasa (22/9/2020).

Dalam prosesnya, meski bisa teratasi beberapa petugas sempat mendapatkan penolakan dari warga.

Baca selengkapnya di sini

Baca Juga :   Video : Satpol PP Pati Raup Rp61,8 Juta dari Pelanggar Protokol Kesehatan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati