DLH DKI Analisis Kandungan Paracetamol pada Air Laut Jakarta

“Di sini kami mendeteksi paracetamol di dua lokasi di Teluk Jakarta: Angke dan Ancol. Sepengetahuan kami, tingkat paracetamol dilaporkan di sini (610 ng/L terdeteksi di Angke) adalah salah satu konsentrasi tertinggi,” tutur para peneliti.

“Di Ancol, kami mendeteksi konsentrasi paracetamol 420 ng/L. Konsentrasi yang dilaporkan pada kedua situs ini tinggi dibandingkan dengan data lain yang dilaporkan,” tambahnya. (*)

Artikel ini telah tayang di DetikNews.com dengan judul “DLH DKI Ambil Sampel Air Laut Jakarta yang Mengandung Paracetamol”