Hingga 2020, 80 Persen Warga Pati Telah Terdaftar Sebagai Peserta Program JKN KIS

Baca juga : Dana 2,3 M dari LPDB-KUMKM Diharapkan Mampu Merecovery Usaha Anggota KUD Mintorogo

“Untuk sosialisasinya rutin dari tingkat desa, kecamatan, kemudian dari para pemangku kepentingan, pertemuan dengan Camat dan Kepala Desa masih sering dilakukan. Ada 400 desa di Pati dari pemangku kepentingan saja yang kami kumpulkan,” ungkap Bona.

Diakui Bona dari seluruh peserta BPJS, 60% nya adalah peserta bantuan PBI (Penerima Bantuan Iuran) atau Jaminan Kesehatan bagi fakir miskin dan orang tidak mampu.

“Paling banyak PBI, peserta bantuan iuran. Dari 1 juta 52 ribu peserta itu, berada pada angka 691.000 itu kan hampir 60% nya peserta dibayari pemerintah, sisanya baru yang mandiri, pegawai swasta dan PNS, yang dibayari institusi,” urai Bona.

Baca Juga :   Bupati Kudus Serahkan Jaminan Sosial bagi Kesejahteraan Perangkat Desa

Untuk pembayaran iuran, selain melalui channel BPJS, rencananya juga akan bisa dilakukan secara autodebit. (*)

Baca juga : 

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook, instagram, dan twitter

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati