Kurangi Angka Pengangguran, Pemuda Gembong Ingin Kembangkan Desa Wisata

Pati, Mitrapost.com – Kawasan Bondo Deso (bengkok) Desa Bermi Kecamatan Gembong Kabupaten Pati ramai dikunjungi para pelancong dari luar daerah. Mereka sengaja datang menikmati pemandangan alam Bermi atau sekadar bersepeda santai.

Berangkat dari hal tersebut, para pemuda Desa Bermi bermaksud mengembangkan desanya sebagai desa wisata.

Baca juga: BUMDes di Bermi Gembong Mampu Suplai Logistik Bansos JPS Jateng

Perwakilan karang taruna pemuda setempat, Baharudin berharap ada perhatian dari pemerintah, baik kabupaten maupun provinsi untuk mendukung realisasi dari harapan para pemuda, diberikan legalitas hingga didukung pengadaan sarana prasaranannya.

Bukan angan-angan belaka, hal ini pernah Baharudin sampaikan kepada Anggota DPRD Jawa Tengah yang juga Putra Kelahiran Pati, Endro Dwi Cahyono saat reses di Kantor Pemerintah Desa Bermi Kecamatan Gembong Kabupaten Pati beberapa waktu yang lalu.

Baca Juga :   Pilkades Serentak di Pati Dijadwalkan Berlangsung 10 April 2021

Baca juga: Reses di Gembong, Endro Dukung Perantau Luar Negeri

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati