Video : Pandemi, GITJ Pati akan Tampung 250 Jemaat dalam Ibadah Natal 2020

Pati, Mitrapost.com – Berbeda dengan Surat Edaran Bupati Kabupaten Pati yang hanya memperbolehkan melaksanakan ibadah Natal dengan jemaat maksimal 50 orang, Gereja Injili di Tanah Jawa (GITJ) Pati rencananya menampung hingga 250 jemaat atau 50 persen dari kapasitas gereja.

Lihat juga : Video : Bupati Tasiman Meninggal, Truk Timpa Rumah, Rumah di Desa Tanjang Kebanjiran, dll-Mitrapost Sepekan

“Jika tidak masa pandemi bisa menampung 500 hingga 550 jemaat. Tetapi sesuai dengan arahan pemerintah kami mengambil 50 persen. Jadi sekitar 250-an jemaat masih bisa mengikuti ibadah,” ujar Pendeta Andriyan MTh saat ditemui Mitrapost.com di GITJ Pati, belum lama ini.

Lihat juga : Video : Bulan Dana Raup Rp 1,3 Miliar, PMI Pati Dinilai Lebih Baik dari PMI Semarang

Baca Juga :   Persiapkan Relawan Baru, GTPP Pati Bakal Gelar Pelatihan

Pendeta Andriyan menjelaskan pihaknya memutuskan hal ini lantaran, menurutnya, dalam SE Bupati Pati yang tidak diperboleh menampung lebih dari 50 orang adalah kegiatan di luar gereja.

Baca selengkapnya di sini

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati