Pastikan Pelayanan di Tengah Pandemi COVID-19, Wabup Rembang Cek Penerapan Prokes

Baca juga: Harno – Bayu Daftar Besok Pagi, Jalan Kaki

“Memang masih banyak. Masyarakat yang belum sadar tentang pentingnya penggunaan masker, ternyata masih banyak. Untuk suspek, di Sulang sampai saat ini ada sekitar 18 orang, baik yang dengan gejala maupun tanpa gejala. Sekarang tersisa 2 orang yang masih menjalani isolasi mandiri di rumah masing-masing,” jelasnya.

Rampung di Kecamatan Sulang, Bayu pun bergeser ke kantor Kecamatan Bulu. Di kantor Kecamatan Bulu pun, Bayu mengecek penerapan protokol kesehatan untuk fasilitas publik setempat. (Adv/AZ/SHT)

Baca juga: 

Baca Juga :   Perpustakaan Umum Rembang Fokus pada Pelayanan Digital

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook, instagram, dan twitter

Redaktur: Atik Zuliati

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati