Ratusan Peserta Tes CPNS Positif Corona, Begini Kebijakannya

Baca juga: Peserta CPNS 2019 Diminta Isolasi Mandiri Sebelum Tes SKB

Meski diperbolehkan tetap mengikuti tes lanjutan, peserta tersebut mesti mengikuti tes dengan waktu yang telah ditentukan. Jika tak hadir, maka secara otomatis dinyatakan gugur.

“Kalau mereka tidak datang ya mereka gugur, tetap saja. Tapi mereka bisa memberikan informasi kepada panitia bahwa mereka positif kita mencarikan waktu tertentu untuk mereka sejauh bahwa waktu tertentu itu masih dalam range waktu ujian SKB di daerah itu,” ujarnya.

Jika lewat dari waktu tes SKB, peserta positif Corona tidak bisa mengikuti tes karena di luar waktu ujian SKB.

“Jadi kalau sembuhnya 2 minggu lagi ya nggak bisa mereka harus hadir,” kata Bima. (fp)

Baca Juga :   Kasus Covid di Rembang Bertambah 13 Orang dari Hasil Tes Swab

Baca juga: 

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati