5 Manfaat Buah Semangka Bagi Kesehatan Tubuh

Mitrapost.com Buah semangka kaya akan nutrisi yang baik untuk tubuh. Semangka memiliki kandungan vitamin dan mineral yang dapat menjaga kesehatan.

Buah yang memiliki nama latin Citrullus lanatus berasal dari wilayah setengah gurun di Afrika Selatan. Semangka masih memiliki hubungan kekerabatan dengan buah melon, ketimun, dan labu-labuan.

Semangka mengandung air yang tinggi sekitar 92%, karbohidrat sekitar 7%, protein sekitar 1%, lemak sekitar 0,2%, dan serat sekitar 0,4%.

Manfaat semangka bagi kesehatan

  1. Menjaga kesehatan jantung

Kandungan antioksidan dan lycopene dapat mengurangi risiko penyakit jantung.

Senyawa lycopene dapat menekan peradangan serta meningkatkan kesehatan jantung. Tak hanya itu, buah berkulit hijau ini kaya akan kandungan mineral, vitamin, dan fitokimia yang menekan risiko penyakit jantung.

  1. Mengurangi kolestrol
Baca Juga :   Tinggi Kalsium, Berikut 5 Manfaat Mengonsumsi Keju

Buah semangka mengandung serat yang tinggi dan rendah akan lemak jenuh, sehingga mengurangi kadar kolestrol jahat (LDL).

  1. Menjaga keseimbangan elektrolit

Kandungan elektrolit, diantaranya kalium dan magnesium dapat menjaga keseimbangan elektrolit tubuh.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati