Dispertan Pati : Langkanya Kedelai Adalah Isu Global

Pati, Mitrapost.com – Kabid Tanaman Pangan dan Holtikutura Dinas Pertanian (Dispertan) Pati Kun Saptono mengungkapkan, Kabupaten Pati bukan satu-satunya wilayah yang merasakan langkanya komoditas kedelai. Fenomena ini telah menjadi permasalahan global.

Lebih lanjut, kata Kun Indonesia saat ini tengah bersaing mendapatkan pasokan impor kedelai, khususnya dengan negara Tiongkok yang diketahui membutuhkan pasokan kedelai yang cukup besar.

Baca juga: Insentif Relawan Pengubur Jenazah Covid-19 di Pati Belum Dibayar dari Bulan Juli

“Selain kedelai lokal, Indonesia juga memasok kedelai impor. Secara global saja bisa saya sampaikan dari pernyataan Pak Mulyono, Direktur Kementan informasinya China ini membutuhkan kedelai 2 kali lipat,” kata Kun kepada Mitrapost.com, Selasa (5/1/2021).

Baca Juga :   Lorong Indah Pati Salahi Tata Ruang, Kasatpol PP Ancam Penjarakan Pelanggar

“Ada juga beberapa negara yang saat jni mengalami ketidakstabilan iklim sehingga membuat produksi kedelai menurun, termasuk,” lanjutnya.

Baca juga: MPP Pati Bisa Layani 200 Pengunjung Per Hari

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati