Dewan Pati: Vaksin Covid-19 Bukan Solusi Tunggal Atasi Pandemi

Terkait hal tersebut, Narso menyarankan agar masyarakat tidak melonggarkan kewaspadaan terhadap virus corona meski program vaksinasi sudah berjalan. Protokol kesehatan masih harus diterapkan hingga virus ini benar-benar hilang.

Baca juga: Dewan Pati Nilai PPKM Perlu Dikaji Lagi

“Ini beberapa orang tenaga kesehatan belum semuanya, bayangkan kapan satu daerah atau secara nasional bisa tervaksin. Jadi harus tetap lakukan protokol kesehatan,” katanya.

Tapi Narso mengakui bahwa pemberian vaksinasi oleh pemerintah kepada masyarakat periode I ini merupakan angin segar, khususnya kepada sektor ekonomi.

“Tapi ekonomi harus tetap berjalan, tetapi harus disiplin menjalankan protokol kesehatan sehingga bisa menekan kasus Covid-19, pungkasnya. (Adv/MA/AZ/SHT)

Baca juga: 

Baca Juga :   Tak Semua Kecamatan Gawat Covid-19, Dewan Pati Minta GTPP Longgarkan Acara  Keagamaan

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook, twitter dan instagram

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati