Renovasi Stadion Joyo Kusumo di Tengah Pandemi, Upaya Mendukung Cabang Olahraga Pati

Terkait hal ini, Noto Subiyanto Anggota DPRD Kabupaten Pati menilai perbaikan stadion Joyo Kusuma cukup penting untuk dilakukan mengingat banyak masyarakat Pati yang melakukan aktivitas di stadion ini, seperti halnya olahraga.

Dewan Fraksi PDI Perjuangan ini juga mengungkapkan, perbaikan yang dilakukan di stadion sebagai upaya untuk mendukung Persatuan Sepak Bola Pati (Persipa) agar bisa meningkatkan prestasi dan turut eksis di kancah pesepakbolaan Indonesia.

“Pembangunan stadion penting karena akan digunakan warga disaat new normal. Selain itu, untuk mendongkrak prestasi Persipa dan olahraga lainnya,” Pungkas Noto. (Adv/AZ/SHT)

Baca: 

Baca Juga :   Dewan Pati Harap Penerima Vaksin adalah Mereka yang Rentan Covid-19

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook, instagram, dan twitter

Redaktur: Atik Zuliati

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Mitrapost.com  di Google News. silahkan Klik Tautan bit.ly/googlenewsmitrapost dan jangan lupa tekan tombol "Mengikuti"

Jangan lupa kunjungi media sosial kami

Video Viral

Kamarkos
Pojoke Pati